Green House dan Hidroponik

Yuk! Mulai Menjadi Petani yang Modern Green House dan Hidroponik Selamat datang di blog kami, kali ini kami akan berbagi info tentang pertanian berkelanjutan, seperti yang kita ketahui sistem pertanian berkelanjutan adalah jawaban atas permasalahan dari sistem pertanian secara konvensional, menurut BBPL Lembang (2016) pertanian berkelanjutan adalah pengelolaan sumberdaya yang dapat menghasilkan bagi usaha pertanian untuk membantu kebutuhan manusia yang berubah dan mempertahankan keseimbangan dan kelestarian ekosistem di lingkungan tersebut. Saat ini pertanian berkelanjutan merujuk pada sistem pertanian organik yang lebih meminimalisir penggunaan bahan kimia selama budidaya tanaman tersebut. Salah satu implementasi pertanian berkelanjutan yang sering kali kita temui dikalangan instansi pendidikan dan masyarakat serta telah diterapkan salah satunya yakni Green House Green House merupakan teknologi untuk mendapatkan hasil panen sayuran hidroponik yang optimal. Mendirikan ...